Ukur dan Tingkatkan Kompetensi Karyawan dengan Fitur Manajemen Kompetensi dari JPayroll

Ukur dan Tingkatkan Kompetensi Karyawan dengan Fitur Manajemen Kompetensi dari JPayroll

Tentukan Parameter Penilaian anda

Standarisasi Penilaian

Pre Screening Kandidat Karyawan

Rekomendasi Training

Tentukan Parameter Penilaian Kompetensi Karyawan.

Pada fitur Manajemen Kompetensi di JPayroll anda dapat menentukan sendiri parameter penilaian kompetensi karyawan sesuai dengan standard perusahaan. Anda dapat menentukan Bobot penilaian untuk masih-masing parameter. Anda juga dapat menentukan target dari tiap parameter penilaian.

Tentukan Parameter Penilaian Kompetensi Karyawan.

Pada fitur Manajemen Kompetensi di JPayroll anda dapat menentukan sendiri parameter penilaian kompetensi karyawan sesuai dengan standard perusahaan. Anda dapat menentukan Bobot penilaian untuk masih-masing parameter. Anda juga dapat menentukan target dari tiap parameter penilaian.

Standardkan Penilaian Kompetensi Karyawan di Tiap Department.

Tiap Jabatan, Department dan bahkan karyawan memiliki potensi dan kompetensinya masing-masing. Anda dapat menentukan standard penilaian kompetensi di tiap jabatan, department dan tiap karyawan. Anda tidak perlu lagi menentukan parameter penilaian secara personal di masing-masing karyawan. 

Gunakan Penilaian Kompentensi Saat Screening Karyawan Baru.

Salah satu hal yang dicari dari seorang kandidat karyawan adalah kemampuan seseorang dalam menguasai suatu kemampuan atau kompetensi. Fitur Manajemen Kompetensi pada aplikasi JPayroll dapat diintegrasikan dengan fitur E-Recruitment untuk melakukan screening karyawan yang lebih optimal.