oleh Admin | Mei 13, 2024 | Payroll
Otonomi dan kepatuhan dalam pengelolaan payroll menjadi tantangan tersendiri yang penting dalam memastikan efisiensi dan keadilan dalam pembayaran gaji setiap karyawan. Otonomi sendiri merujuk pada kendali yang dimiliki karyawan atas sebagian proses gaji mereka,... oleh Admin | Apr 19, 2024 | Payroll
Tata kelola program BPJS sudah menjadi hal yang penting bagi perusahaan, terutama karena program ini berkaitan dengan kesejahteraan karyawan dan kewajiban perusahaan. Membanguns ebuah sistem manajemen yang efektif untuk pengelolaan program BPJS menjadi salah satu... oleh Admin | Jan 31, 2024 | Payroll
Di masa yang sudah serba digital saat ini, berbagai aspek dalam perusahaan juga mengalami perubahan digitalisasi, termasuk slip gaji karyawan. Pada dasarnya distribusi slip gaji elektronik ini banyak membantu sistem administrasi perusahaan menjadi lebih efisien, namun... oleh Admin | Nov 22, 2023 | Payroll
Bonus merupakah salah satu jenis tunjangan tambahan yang diberikan perusahaan kepada karyawannya atas pencapaian tertentu, kinerja yang baik atau kontribusi positif. Besaran nilai bonus sendiri sangat beragam berdasarkan ketentuan perusahaan, selain itu jenis nya juga... oleh Admin | Okt 20, 2023 | Payroll
Aspek hukum menjadi hal yang penting untuk diperhatikan dalam perhitungan penggajian karyawan dalam sebuah perusahaan. Dengan memperhatikan aspek hukum ini perusahaan dapat mengelola risiko dengan lebih baik. Kepatuhan gaji minimum Dalam peraturan pemerintah... oleh Admin | Okt 17, 2023 | Payroll
Dalam lingkungan kerja yang semakin modern, banyak perusahaan yang menerapkan lingkungan kerja yang fleksibel. Mulai dari jam masuk dan pulang yang dapat ditentukan sendiri hingga karyawan yang dapat bekerja dimana saja. Lingkungan kerja yang seperti ini memiliki...